Bersama putaran alunan waktu
Teriring langkah kaki terbalut rindu
Teduh senyumu hiasi cinta yang berlabuh
Terpaku, hari yang kunanti telah menunggu
Bersama siang dan malam yang berdekapan
Merangkai lembar selimut kenangan
Terpatri menjawab semua penantian
Terpaku, cintamu menuntunku ke singgasana peraduan
Padamu, yang selalu bersemayam
Janji suci telah kau ikatkan
Vita namamu telah kugenggam
Mendayung bersama sampan kehidupan
SEHAT & BAHAGIA SELALU.TUHAN YESUS MEMBERKATI
TERESIA REDES di BAJAWA
pada Rabu, 08 Desember 2021 13:46 WIB
Semoga menjadi jodoh sedunia dan sesurga dan selalu bahagia berdua selamanya Aamiin
Aina di Mojokerto
pada Rabu, 08 Desember 2021 13:45 WIB